dalam perkembanganya jeet kune do terbagi menjadi 2 cabang besar, yang sangat berpengaruh saat ini;
yang pertama: jeet kune do orijinal (The Original (or Jun Fan) JKD) yaitu yang mengajarkan apa yang di ajarkan bruce lee. tokoh yang mendukung aliran ini adalah, Taky Kimura, James Lee, Jerry Poteet, dan Ted Wong
yang kedua: jeet kune do konsep (The JKD Concepts branch) tokoh tokohnya antara lain, Dan Inosanto, Richard Bustillo, Larry Hartsell. jeet kune do aliran ini mengacu pada konsep beladiri yang harus selalu berubah, seperti malam berganti siang, dan siang berganti malam. beladiri harus disesuaikan dengan perkembangan zaman dan dengan diri pribdi masing masing orang.
No comments:
Post a Comment